
Menurut Conte, posisi yang paling tepat bagi Luiz adalah sebagai bek tengah. Meski kadang kerap tidak disiplin taktik, namun Conte percaya Luiz akan mampu berkontribusi bagi Chelsea,
"Saya rasa David Luiz sejatinya adalah bek tengah karena dia kerap bermain di posisi itu/ Saya kadang dia dimainkan sebagai gelandang, tapi saya hanya berpikir untuk menempatkannya di posisi terbaik yaitu sebagai bek tengah. Dia sebelumnya sudah pernah bermain bagi Chelsea dan dia akan membawa karakter yang bagus bagi tim," terang Conte kepada Chelsea TV.
Selain Luiz, Chelsea juga sukses membeli Marcos Alonso pada periode akhir bursa. Alonso dinilai sebagai bek yang dibutuhkan The Blues dan juga sudah berpengalaman bermain di Inggris.
"Saya rasa dia akan menjadi bagian penting kami karena dia adalah pemain dengan kaki kiri yang dominan. Dia juga sudah bermain di Inggris. Dengan alasan itu, dia bisa disebut sudah berpengalaman dengan Premier League." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 September 2016 23:05
-
Liga Inggris 7 September 2016 22:07
-
Liga Inggris 7 September 2016 18:17
-
Liga Inggris 7 September 2016 16:31
-
Liga Inggris 7 September 2016 14:13
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 00:25
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 22:06
-
Liga Italia 24 Maret 2025 21:58
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:48
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:26
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...