
Bola.net - - akan berkunjung ke markas Manchester United dalam lanjutan Premier League pada akhir pekan ini. Manajer The Blues Antonio Conte memperkirakan pertandingan di Old Trafford akan berjalan sulit.
Chelsea saat ini berdiri kokoh di puncak klasemen dan sangat difavoritkan meraih juara pada akhir musim. Mereka tengah unggul tujuh poin dari rival terdekatnya Tottenham.
Pertandingan melawan MU tentu akan menjadi ujian besar buat Conte untuk tidak kehilangan poin agar bisa semakin cepat mengunci gelar. Namun, Conte meyakini lawan MU bukanlah pekerjaan yang mudah.
"Perkiraan saya ini akan menjadi pertandingan yang sulit,' kata Conte di situs resmi klub.
"Tetapi ketika saya berpikir tentang pertandingan yang sulit saya melibatkan aspek taktis, aspek fisik, dan aspek mental, tidak hanya satu aspek.
"Ini tidak benar untuk berbicara tentang hanya satu dari aspek ini karena akan ada banyak pemain hebat dengan teknik yang hebat, tetapi Anda tahu bahwa hanya teknik tidak cukup. Anda harus memiliki kondisi yang baik secara fisik, taktik, dan juga dengan mentalitas yang tepat."
Baca Juga:
- Ince Sebut MU Bisa Kalahkan Chelsea
- Ince: MU Akan Jadi Ujian Besar Conte
- Wright Berharap Spurs Bisa Terus Beri Tekanan Kepada Chelsea
- Conte: Manchester United Bisa Finish di Empat Besar
- Conte Senang Hazard dan Kante Masuk Nominasi Pemain Terbaik
- Absen di Eropa Bukan Faktor Utama Chelsea Dominasi Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 April 2017 23:09
-
Liga Spanyol 14 April 2017 19:45
-
Liga Inggris 14 April 2017 16:50
-
Liga Inggris 14 April 2017 16:30
-
Liga Inggris 14 April 2017 16:10
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...