
Bola.net - - Bos Antonio Conte, percaya bahwa tidak ada perbedaan besar antara timnya dan , meski mereka baru saja menelan kekalahan 0-2 di White Hart Lane.
Tim tamu harus menelan kegagalan usai dua gol tandukan Dele Alli memastikan rekor kemenangan beruntun Chelsea di liga berhenti di angka 13.
Dan Conte merasa bahwa Tottenham sudah membuat timnya kesulitan sepanjang laga.
"Saya melihat pertandingan yang amat seimbang. Tidak mudah bermain melawan Tottenham," tutur Conte menurut BBC.
"Namun kami bermain dengan karakter yang bagus untuk menciptakan peluang mencetak gol, meski kami tak mampu memanfaatkannya. Ini aneh, karena kami harus kemasukan gol, meski kami sudah bertahan dengan baik dan itu terjadi di momen yang krusial. Namun ini memang bisa terjadi."
"Kami sekarang harus terus bekerja keras dan puas dengan posisi kami di klasemen, namun kami tahu liga ini akan sulit hingga akhir, baik terkait perebutan gelar juara dan zona Liga Champions."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 22:29
Chelsea Berpeluang Samai Rekor Arsenal, Azpilicueta Cuek-cuek Saja
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:58
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:35
Tottenham Akan Kesulitan Bersaing Rebut Trofi EPL Jika Kalah Dari Chelsea
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:14
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:03
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...