
Manajer Italia itu juga enggan memberikan komentar mengenai taktik defensif yang diusung oleh Jose Mourinho ketika United hanya bermain imbang tanpa gol ketika menghadapi Liverpool di Anfield awal pekan ini.
"Saya melihat laga itu dan itu adalah laga yang sangat ketat antara dua tim yang amat bagus. Saya kira kedua tim akan terus meramaikan bursa juara hingga akhir musim. Itu adalah laga taktis antara dua tim, dan ada fokus yang amat besar ketika mereka tidak menguasai bola," tutur Conte di Goal International.
"Di laga akhir pekan ini, semua juga akan berjalan taktis. Biasanya, ketika dua tim hebat saling berhadapan satu sama lain, seperti Manchester United dan Chelsea, maka amat penting untuk mempersiapkan taktik, defensif dan ofensif."
"Satu-satunya keuntungan yang bisa kami punya adalah kami bermain di kandang, dengan fans kami. Mereka sangat penting untuk kami." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2016 23:56
-
Liga Inggris 21 Oktober 2016 22:36
-
Liga Inggris 21 Oktober 2016 22:35
-
Liga Inggris 21 Oktober 2016 22:05
Conte Ingin Mourinho Dapat Sambutan Layak di Stamford Bridge
-
Liga Inggris 21 Oktober 2016 21:54
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...