
Sosok berusia 35 tahun, yang sudah bersama The Blues selama 21 tahun, kontraknya bakal habis di akhir musim ini.
Klub London Barat sendiri baru saja mengikat Conte sebagai manajer baru mereka dengan kesepakatan berdurasi tiga tahun belum lama ini.
Laporan yang diturunkan oleh The Sun mengatakan bahwa keputusan mengenai bertahan atau tidaknya Terry di dalam tim akan sepenuhnya ada di tangan Conte.
Diperkirakan Conte sendiri tengah mempertimbangkan betapa besar pengaruh yang dimiliki oleh sang kapten di ruang ganti klub.
Laporan yang sama juga mengatakan bahwa Terry bakal dipertahankan jika ia dianggap mampu membantu sang manajer membuat skuat yang ada tetap solid. Terry sendiri kabarnya sudah sempat mendapat tawaran dari Tiongkok dan MLS. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 April 2016 23:57
-
Liga Inggris 4 April 2016 23:11
-
Liga Inggris 4 April 2016 22:23
-
Liga Inggris 4 April 2016 21:41
-
Liga Inggris 4 April 2016 21:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 00:25
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 22:06
-
Liga Italia 24 Maret 2025 21:58
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:48
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:26
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...