
Gibbs memang sejak lama dikabarkan ingin meninggalkan Arsenal. Pasalnya, pemain berusia 26 tahun ini jarang mendapatkan tempat di tim utama. Ia kalah bersaing dengan Nacho Monreal.
The Sun menulis bahwa Gibbs sangat ingin ganti klub pada musim panas. Ia ingin mengikuti jejak teman karibnya, Jack Wilshere, yang pindah ke Bournemouth dengan status pinjaman. Namun, niat Gibbs untuk bergabung dengan status pinjaman urung terlaksana pasalnya tidak ada klub yang tertarik padanya.
Gibbs sendiri merupakan pemain jebolan sistem pembinaan Arsenal. Ia menjalani debut bersama tim senior pada tahun 2007. Gibbs sempat menjadi pemain utama, namun kedatangan Monreal pada tahun 2013 membuatnya terpental.
Saat ini Gibbs masih memiliki kontrak bersama The Gunners hingga tahun 2018. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 September 2016 23:32
-
Liga Inggris 4 September 2016 23:28
-
Liga Inggris 4 September 2016 19:10
-
Liga Inggris 4 September 2016 18:05
-
Liga Inggris 4 September 2016 15:41
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:52
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 08:51
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 08:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:39
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:37
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...