
Bola.net - - Gael Clichy mengatakan Josep Guardiola masih butuh belajar cara bermain di Inggris. Clichy sangat percaya bahwa Manchester City masih bisa bermain lebih baik lagi di bawah asuhan pelatih asal Spanyol tersebut.
City sempat mengalami masa sulit sebelum akhirnya kembali menang atas Watford dan Arsenal. Kalah dari Chelsea dan Leicester City sebelum dua laga tersebut, membuat City kini tertinggal di peringkat tiga klasemen dengan jarak tujuh poin dari Chelsea di peringkat pertama.
"Saya rasa kami belum bermain secara maksimal. Pelatih [Guardiola] masih menyesuaikan dengan sepakbola Inggris," kata Clichy pada Sky Sports.
"Kami harus menunggu dan melihat [apakah kami mampu bangkit]. Kami percaya itu, sejak pertandingan menghadapi Watford, kami telah berubah. Tapi kami sadar bahwa Anda terkadang tak bisa memenangkan pertandingan dengan skor 5-0 atau 6-0 dan memiliki gairah itu bagus, tapi itu tak cukup," sambungnya.
Pada pertandingan selanjutnya, Selasa , City akan menantang Hull City yang tengah berjuang keluar dari zona degradasi.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 23:38
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 20:13
-
Jadwal Televisi 24 Desember 2016 18:05
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 17:00
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 15:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...
KOMENTAR