
Bola.net - - Raksasa EPL, Manchester United nampaknya akan mendapat amunisi baru di bursa transfer musim dingin ini. Winger PSG, Lucas Moura dikabarkan sudah memantapkan hati untuk bergabung dengan Setan Merah dalam waktu dekat ini.
Didatangkan dari Sao Paolo, karir Moura di PSG bisa dikatakan kurang cemerlang. Masalah cedera membuatnya jarang mendapat kesempatan bermain di Parc Des Princes.
Situasi ini semakin memburuk musim ini. Kedatangan Neymar membuatnya semakin minim mendapat kesempatan bermain di PSG.
Lucas Moura
Situasi ini kabarnya membuat Manchester United tertarik untuk merekrutnya. Dan menurut laporan Telefoot, sang pemain menyambut baik ide tersebut.
Moura sendiri sejatinya diincar oleh rival MU, Arsenal dan Chelsea. Namun sang pemain dikabarkan lebih sreg untuk membela Setan Merah di bursa transfer Januari ini.
Moura sendiri sejatinya bukan target yang asing bagi setan merah. Ia sempat ingin didatangkan oleh Sir Alex Ferguson pada tahun 2013 silam, namun ia memilih untuk pindah ke PSG ketimbang ke MU.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Januari 2018 22:35
-
Liga Inggris 7 Januari 2018 19:12
Hazard Mau Perpanjang Kontrak di Chelsea, Asal Courtois Juga Mau
-
Liga Inggris 7 Januari 2018 08:00
-
Liga Inggris 7 Januari 2018 07:30
-
Liga Inggris 7 Januari 2018 07:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...