City & Tottenham Ingin Rusak Rencana Arsenal Gaet Morata

City & Tottenham Ingin Rusak Rencana Arsenal Gaet Morata
Alvaro Morata (c) JUVE
- bisa jadi akan membajak rencana untuk membeli Alvaro Morata dari .


Morata tampil impresif di musim perdananya di Turin, namun ia kesulitan menunjukkan hal yang sama musim ini, dan sekaligus memancing kabar mengenai kepergiannya dari Italia.


Arsenal dikabarkan akan membeli sang pemain dengan harga 50 juta poundsterling dan disebut sudah membuka pembicaraan dengan tim Italia.


Namun menurut Don Balon, Tottenham juga tertarik untuk membeli pemain berusia 23 tahun, bersama dengan Manchester City.


Morata bergabung dengan Juventus dari Real Madrid di 2014 dengan harga 16 juta poundsterling dan sempat membantu timnya lolos ke final Liga Champions.


Namun demikian, Madrid punya opsi membeli kembali Morata musim panas mendatang dengan harga 26 juta poundsterling. [initial]


 (db/rer)