City Menangkan Perburuan Jesus?

City Menangkan Perburuan Jesus?
Gabriel Jesus. (c) AFP
- Manchester City diklaim sudah memenangkan perburuan terhadap bintang , Gabriel Jesus, menurut The Sun.


Tim asuhan Josep Guardiola kabarnya sudah mendapat tanggapan positif dari Palmeiras usai mengajukan penawaran senilai 28,6 juta poundsterling dan kini menanti tim Olimpiade Brasil untuk memberikan izin pada sang pemain terbang ke Manchester.


Gabriel JesusGabriel Jesus


Gabriel kabarnya baru akan bergabung dengan City di Desember, jika ia bisa mendapat izin kerja tepat waktu.


Barcelona sebelumnya juga disebut tertarik dengan Gabriel dan siap menggunakan Neymar untuk mencoba membujuk pemain berusia 19 tahun bergabung dengan mereka, alih-alih City. [initial]



 (gl/rer)