
Bola.net - - Manchester City sudah mengatakan pada mereka siap membayar dengan nilai yang akan memecahkan rekor transfer dunia sebesar 100 juta poundsterling, untuk mendapatkan Lionel Messi, menurut laporan yang diturunkan oleh The Sun.
Harga tersebut akan melewati nilai 89 juta poundsterling yang dibayarkan oleh rival sekota mereka, Manchester United, untuk membawa pulang Paul Pogba dari Juventus di musim panas lalu.
Josep Guardiola
Josep Guardiola belakangan mendapat kritik hanya enam bulan usai ia mulai bekerja di Etihad dan kini ia siap mengeluarkan dana besar guna mendapatkan mantan anak buahnya, yang dikabarkan masih belum mencapai kata sepakat terkait kontrak barunya dengan Barcelona.
Messi memiliki 18 bulan tersisa di kontraknya sekarang dan dikabarkan ingin pensiun di Camp Nou, meski Manchester City siap mengganggu niat tersebut dengan menawarkan kontrak dengan nilai gaji yang berlipat ganda.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 23:19
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 22:51
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 14:17
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 14:00
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 13:30
Koeman Beri Pujian Untuk Dua Wonderkid Everton Usai Bantai City
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:15
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...