
Bola.net - Sebuah gosip baru beredar mengenai Christian Eriksen. Playmaker Brentford itu dilaporkan bakal bergabung dengan Manchester United di musim depan.
Sejak awal 2022 kemarin, Eriksen kembali merumput. Sebelumnya sang striker harus beristirahat selama enam bulan akibat masalah jantung yang ia dapatkan di Euro 2020 kemarin.
Perlahan tapi pasti, Eriksen mendapatkan kembali performa terbaiknya. Ia mulai produktif mencetak gol dan assist bagi The Bees.
Advertisement
Dilaporkan The Daily Mail, performa Eriksen ini menarik perhatian Manchester United. Setan Merah dilaporkan tertarik untuk memboyong Eriksen di musim depan.
Simak situasi transfer Eriksen di bawah ini.
Butuh Playmaker
Manchester United sangat tertarik merekrut Eriksen. Mereka ingin menjadikannya playmaker baru mereka di musim depan.
Ini disebabkan MU akan kekurangan playmaker. Karena Jesse Lingard dan Juan Mata dilaporkan akan cabut di musim panas nanti.
Alhasil Bruno Fernandes jadi stau-satunya playmaker yang tersisa di tim mereka. Jadi MU ingin Eriksen menjadi pelapis sekaligus pesaing Bruno di musim depan.
Dapat Gratisan
laporan itu mengklaim bahwa MU semakin tertarik merekrut Eriksen karena mereka bisa merekrutnya secara gratisan.
Kontrak Eriksen di Brentford akan habis di musim panas nanti. Sehingga ia bebas untuk berbicara dengan klub lain.
Itulah mengapa MU kian mantap untuk merekrut Eriksen dan mulai menghubungi agen sang pemain untuk kemungkinan transfernya di musim panas nanti.
Pesaing
Manchester United tidak sendirian dalam upaya perekrutan Eriksen di musim panas nanti.
Arsenal dan Tottenham juga dilaporkan tertarik meminang pemain Timnas Denmark itu di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(The Daily Mail)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 April 2022 12:16
-
Liga Inggris 3 April 2022 09:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...