
Bola.net - - Bek muda Chelsea, Andreas Christensen mengaku senang dengan performanya di tim utama Chelsea musim ini. Christensen menyebut dirinya saat ini semakin berkembang karena jam bermain yang memadai di Chelsea.
Christensen sendiri akhirnya kembali ke Stamford Bridge pada musim panas ini. Dua musim sebelumnya ia harus merantau ke Jerman untuk bermain bagi Borussia Monchengladbach sebagai pemain pinjaman.
Di awal musim, Christensen memang minim mendapat jam bermain dari Antonio Conte. Namun belakangan ini ia berhasil merebut hati sang pelatih sehingga ia mendapat jam bermain lebih reguler.
Andreas Christensen vs Harry Kane.
Christensen sendiri merasa sangat senang karena ia mendapat kepercayaan dari Conte. "Saya sangat senang dengan bagaimana performa saya dan bagaimana performa tim kami," buka Christensen di website resmi Chelsea.
"Kami terus mendapatkan poin-poin yang kami butuhkan dan saya sangat menikmati permainan saya di klub ini."
"Bagi saya masa peminjaman saya terasa begitu sempurna. Saya mendapatkan banyak pengalaman bermain dan saya bermain di Liga Champions selama dua tahun. Bundesliga juga merupakan kompetisi yang sulit dan saya mendapatkan pengalaman yang saya butuhkan untuk kembali ke tim ini." tandas pemain Timnas Denmark tersebut.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Desember 2017 15:12
-
Liga Inggris 1 Desember 2017 09:55
-
Liga Inggris 30 November 2017 19:20
-
Liga Inggris 30 November 2017 18:10
-
Liga Inggris 30 November 2017 16:00
Comot Manolas, Ini Biaya yang Harus Dikeluarkan Chelsea dan Arsenal
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...