
Pemain Rusia belum lama ini resmi pindah ke Mestalla, usai Real Madrid memutuskan meminjamkannya ke klub asuhan Gary Neville, setelah yang bersangkutan tidak banyak mendapat kesempatan bermain di Bernabeu di paruh pertama.
"Saya siap untuk bermain dan menikmati semuanya, serta mengenal rekan setim saya dengan lebih baik. Namun semua akan tergantung pelatih. Barcelona adalah tim besar, namun Valencia punya kekuatannya sendiri, dan kami harus tahu bagaimana cara memanfaatkannya," tutur Cheryshev pada Four Four Two.
"Pindah ke Valencia adalah keputusan yang penting. Klub tertarik pada saya dan saya membuat keputusan yang mudah.
Valencia belum pernah meraih kemenangan di La Liga sejak ditangani Neville, namun Cheryshev menambahkan: "Di sepakbola ada momen, dan memang benar klub tengah melalui masa sulit. Namun saya percaya dengan kerja keras, semua orang di Valencia akan bisa keluar dari ini." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 1 Februari 2016 21:38
-
Liga Inggris 1 Februari 2016 21:01
-
Liga Spanyol 1 Februari 2016 14:51
-
Open Play 1 Februari 2016 11:46
Mantapnya Akurasi Tendangan Messi ke Ring Basket di Tiongkok
-
Liga Spanyol 1 Februari 2016 11:13
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...