
Bola.net - - Manchester City telah mengumpulkan 105 gol sepanjang Premier League musim ini. Jumlah ini sudah menjadi gol yang terbanyak dalam satu musim, melewati rekor yang pernah dicapai Chelsea.
Rekor tersebut pecah ketika Manchester City menghadapi Brighton di Etihad Stadium, Kamis (10/5) dini hari WIB. Dalam pertandingan tersebut, The Citizens menang dengan skor 3-1.
Di babak pertama, City sudah unggul 2-1 atas tim tamu. Dua gol dari kubu Josep Guardiola dicetak oleh Danilo dan Bernardo Silva. Kemudian di babak kedua, City mencetak gol laga lewat Fernandinho.
Produktivitas gol dalam satu musim di Premier League pernah dicapai Chelsea pada musim 2009/2019. Kala itu, The Blues mampu mengumpulkan 103 gol dalam satu musim. Namun rekor tersebut kini sudah terpecahkan oleh Manchester City.
Di tangan Guardiola, Manchester City memang memiliki ketajaman lini depan yang memukau musim ini. Hasilnya, City telah mengunci gelar juara Liga Inggris musim ini sebelum musim berakhir. Dan City masih punya satu laga lagi untuk dijalani dengan 97 poin telah terkumpul.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Mei 2018 15:47
-
Liga Inggris 9 Mei 2018 15:09
-
Liga Inggris 9 Mei 2018 14:32
-
Liga Inggris 9 Mei 2018 14:18
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:35
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...