
Bola.net - Pemuncak klasemen Premier League saat ini, Chelsea akan menjadi tim pertama dalam satu dekade terakhir yang menjadi juara dan meraih keuntungan secara financial.
Sudah sepuluh tahun lalu sejak Chelsea pertama kali menjuarai Premier League dibawah arahan jose Mourinho. Menurut kabar yang dihembuskan oleh Daily Mail, The Blues bakal mencetak rekor andai musim ini menjadi juara.
Meski mendatangkan bintang-bintang besar seperti Diego Costa, Cesc Fabregas, Juan Cuadrado, dan Felipe Luis, bisnis Chelsea berjalan seimbang setelah mereka menjual Ancre Schurrle, Romelu Lukaku dan David Luiz.
Berkat penjualan tiga bintang tersebut, Chelsea meraih keuntungan sebesar 1,4 juta Pounds. Artinya mereka akan jadi tim pertama dalam satu dekade terakhir yang menjadi juara dan meraih surplus keuangan. Hal itu tentunya akan sangat menggembirakan pemilik mereka, Roman Abramovich.
Metode yang diterapkan Jose Mourinho dan direktur olah raga Chelsea, Michael Emenalo memang berjalan sukses. Mereka berdua sempat menyatakan komitmennya terhadap peraturan Financial Fair Play dan terbukti berhasil mematuhinya. [initial]
(tdm/jrc)
Sudah sepuluh tahun lalu sejak Chelsea pertama kali menjuarai Premier League dibawah arahan jose Mourinho. Menurut kabar yang dihembuskan oleh Daily Mail, The Blues bakal mencetak rekor andai musim ini menjadi juara.
Meski mendatangkan bintang-bintang besar seperti Diego Costa, Cesc Fabregas, Juan Cuadrado, dan Felipe Luis, bisnis Chelsea berjalan seimbang setelah mereka menjual Ancre Schurrle, Romelu Lukaku dan David Luiz.
Berkat penjualan tiga bintang tersebut, Chelsea meraih keuntungan sebesar 1,4 juta Pounds. Artinya mereka akan jadi tim pertama dalam satu dekade terakhir yang menjadi juara dan meraih surplus keuangan. Hal itu tentunya akan sangat menggembirakan pemilik mereka, Roman Abramovich.
Metode yang diterapkan Jose Mourinho dan direktur olah raga Chelsea, Michael Emenalo memang berjalan sukses. Mereka berdua sempat menyatakan komitmennya terhadap peraturan Financial Fair Play dan terbukti berhasil mematuhinya. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Minta Stamford Bridge Tidak Merayakan Gelar Premier League
- Mourinho: Chelsea Melakukan Hal Fenomenal
- Gelar Premier League, Inspirasi Kemenangan Chelsea Atas Leicester
- Bos Leicester Nilai Chelsea Layak Juara Premier League
- Akhir Pekan Ini, John Terry Ingin Chelsea Juara
- Hasil Pertandingan: Leicester 1 vs 3 Chelsea
- Mantan Pelatih Arsenal Heran Chelsea Disebut Membosankan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 April 2015 22:06
-
Liga Eropa Lain 29 April 2015 21:41
-
Liga Inggris 29 April 2015 21:12
-
Liga Inggris 29 April 2015 19:51
-
Liga Inggris 29 April 2015 17:18
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...