
Bola.net - Duo raksasa Premier League, Liverpool dan Chelsea, dikabarkan saling berlomba untuk mendatangkan Mauro Icardi dari Inter Milan, Januari mendatang.
Pemain asal Argentina itu menjadi salah satu andalan Inter di lini depan. Ia mampu menyumbangkan 16 gol dari 33 laga di Serie A sejak ditransfer dari Sampdoria musim lalu.
Walau demikian menurut klaim dari The Express, Icardi tak masuk dalam rencana masa depan pelatih anyar Inter, Roberto Mancini. Dari situlah, kemudian muncul rumor Chelsea dan Liverpool bersiap untuk meminangnya dengan dana sekitar 28 juta Pounds.
Icardi sendiri dinilai sebagai salah satu penyerang dengan masa depan yang cerah. Mantan pelatih Inter, Jesus Hernandez, bahkan menyebut Icardi memiliki talenta untuk menjadi 'The New Ronaldo.' [initial]
(exp/dim)
Pemain asal Argentina itu menjadi salah satu andalan Inter di lini depan. Ia mampu menyumbangkan 16 gol dari 33 laga di Serie A sejak ditransfer dari Sampdoria musim lalu.
Walau demikian menurut klaim dari The Express, Icardi tak masuk dalam rencana masa depan pelatih anyar Inter, Roberto Mancini. Dari situlah, kemudian muncul rumor Chelsea dan Liverpool bersiap untuk meminangnya dengan dana sekitar 28 juta Pounds.
Icardi sendiri dinilai sebagai salah satu penyerang dengan masa depan yang cerah. Mantan pelatih Inter, Jesus Hernandez, bahkan menyebut Icardi memiliki talenta untuk menjadi 'The New Ronaldo.' [initial]
Baca Juga:
- Wilson Sarankan Arsenal Lupakan Cech
- Klopp Akan Gantikan Rodgers?
- Barcelona Tak Akan Pinjamkan Montoya Januari
- Pogba: Real Madrid? Saya Bahagia Bersama Juventus!
- Liverpool Beralih Bidik Berahino
- Bomber Milan Ngebet Pindah ke Crystal Palace
- Barca Ingin Tarik Mastour Dari Milan
- Simeone Tanggapi Positif Rumor Transfer Cerci
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 November 2014 21:42
-
Liga Inggris 23 November 2014 19:03
-
Liga Inggris 23 November 2014 05:12
-
Liga Inggris 23 November 2014 03:47
-
Liga Inggris 23 November 2014 03:18
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...