
Bola.net - - Legenda , Dennis Wise, mendukung manajer Antonio Conte untuk membeli pemain baru di bursa Januari mendatang.
Wise meyakini Conte membutuhkan seorang gelandang hebat yang juga sanggup mencetak gol untuk timnya.
N'Golo Kante, Tiemoue Bakayoko, dan Cesc Fabregas total hanya membuat enam gol di musim kompetisi sejauh ini.
"Chelsea tidak hanya membutuhkan seorang striker, namun juga seorang gelandang tengah yang bisa mencetak gol," tuturnya di Sky Sports.
"Saya melihat Kante dan Bakayoko - mereka berdua mirip. Kapan salah satu di antara mereka benar-benar bisa merangsek ke kotak penalti dan mencetak gol? Kante benar-benar hebat dengan apa yang dilakukannya - dia menghentikan semua aliran bola dan Bakayoko mirip dengannya."
Antonio Conte
"Oleh karena itu saya juga berpikir Chelsea harus membeli pemain baru di Januari. Frank Lampard sudah mencetak banyak gol untuk klub selama beberapa tahun dan belum ada sosok yang bisa menggantikannya. Anda ingin para gelandang lebih sering mencetak gol."
"Itulah yang ingin saya lihat dari pemain anyar Chelsea, dan mereka juga butuh satu striker lagi yang sama bagusnya dengan Morata."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Desember 2017 22:24
-
Liga Inggris 23 Desember 2017 22:14
-
Liga Inggris 23 Desember 2017 21:50
-
Liga Inggris 23 Desember 2017 21:24
-
Liga Inggris 23 Desember 2017 16:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...