Charlotte FC vs Chelsea, Conor Gallagher Jadi Sorotan Karen Panenka-nya yang Ambyar

Charlotte FC vs Chelsea, Conor Gallagher Jadi Sorotan Karen Panenka-nya yang Ambyar
Aksi Conor Gallagher di pertandingan uji coba antara Chelsea vs Charlotte FC di Bank of America Stadium di Charlotte, North Carolina, Kamis (21/07/2022). (c) AP Photo

Bola.net - Gelandang Chelsea Conor Gallagher menjadi sorotan banyak pihak setelah penalti panenkanya di laga lawan Charlotte FC dieksekusi dengan buruk dan gagal berbuah gol.

Duel Charlotte FC vs Chelsea ini digelar di Bank of America Stadium di Charlotte, North Carolina, Kamis (21/07/2022). The Blues cukup dominan dalam penguasaan bola.

Mereka pun sempat unggul lebih dahulu melalui Christian Pulisic. Namun Charlott FC akhirnya memaksa laga berakhir imbang 1-1 berkat gol telat Daniel Rios.

Pada akhirnya laga pun dilanjutkan ke babak adu penalti. Di sini, Chelsea akhirnya kalah dengan skor 5-3 dari Charlotte FC.

1 dari 15 halaman

Panenka Conor Gallagher

Di sini, dua eksekutor pertama Chelsea sukses melaksanakan tugasnya. Mereka adalah Kai Havertz dan Ben Chilwell.

Conor Gallagher kemudian menjadi eksekutor ketiga Chelsea. Ia mencoba melakukan gaya Panenka.

Sayangnya eksekusinya buruk. Bola pun bisa diamankan dengan mudah oleh kiper Charlotte FC.

Pada akhirnya, Chelsea pun kalah dengan skor 5-3. Di sisi lain semua eksekutor Charlotte FC menjalankan tugasnya dengan baik.

Kegagalan ini langsung membuat Conor menjadi sorotan netizen. Simak komentar mereka di bawah ini Bolaneters.

2 dari 15 halaman

Diketawain Fans Aston Villa

"Bayangkan kalah dari tim MLS melalui adu penalti. Chelsea adalah klub yang habis."

3 dari 15 halaman

Mestinya Angkut Ronaldo

"Tuchel harus benar-benar mempertimbangkan untuk mengontrak Ronaldo, kami menciptakan banyak peluang dan tidak ada yang menyelesaikannya ......."

"Kalau tidak, skuad yang bermain di babak pertama bermain sangat baik ...... babak kedua, tidak begitu bagus, tetapi dorongan besar untuk Conor dan Sterling."

4 dari 15 halaman

Ejekan Fan United

"Klub habis."

5 dari 15 halaman

Ini Chelsea, Bukan Palace

"Gallagher harus menyadari bahwa ia bermain untuk Chelsea dan bukan untuk Palace. Ini serius. Kita seharusnya menang hari ini, saya tidak peduli apakah ini pertandingan persahabatan atau tidak."

6 dari 15 halaman

Ekspresi Fans Chelsea

7 dari 15 halaman

Ngapain Sih Itu

8 dari 15 halaman

Diketawain Fan Arsenal

9 dari 15 halaman

Sampai Nggak Bisa Berkata-kata

10 dari 15 halaman

Ini Sih Ngumpan

11 dari 15 halaman

Penalti Terburuk yang Pernah Saya Lihat

12 dari 15 halaman

Bukan Pria Apa Maksudnya?

13 dari 15 halaman

Kata Fan City

"Sterling bakal melakukan hal yang sama."

14 dari 15 halaman

Bikin Emosi Aja