
Di pertandingan perdana, Arsenal sempat dikejutkan dengan kekalahan di kandang saat menghadapi West Ham. Setelah kekalahan itu, Arsenal merespon dengan baik. Bisa dikatakan bahwa kalah dari West Ham merupakan titik balik bagi pasukan Arsene Wenger.
"Di pertandingan perdana kami kalah 2-0 di kandang. Mungkin itu adalah awal terburuk yang dapat kami bayangkan, tapi kami bangkit dan belajar dari kekalahan itu," tutur Petr Cech di laman resmi Arsenal.
"Setelah itu kami mendapatkan poin dan sebagai tim kami nyaman dalam bermain. Saya rasa semua pemain mencoba memberikan yang terbaik setiap hari untuk memastikan kami siap bersaing. Sejauh ini itu semua memberikan kesuksesan. Semuanya tergantung etika kerja tim ini," terangnya.
Saat ini, Arsenal masih berada di peringkat kedua di klasemen dengan 26 poin sama dengan Manchester City di peringkat pertama. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 November 2015 21:38
-
Liga Inggris 9 November 2015 21:18
-
Liga Inggris 9 November 2015 20:05
-
Liga Inggris 9 November 2015 18:49
Menurut Wenger, Ini Dia Sebab Arsenal Gagal Menangi Derby London
-
Liga Inggris 9 November 2015 18:34
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...