
Bola.net - - Penjaga gawang Arsenal, Petr Cech mengaku tidak bisa menjelaskan alasan di balik buruknya performa timnya musim ini. Cech menyebut timnnya masih belum bisa menemukan alasan yang tepat dari rangkaian hasil negatif ini.
Dikenal sebagai salah satu tim elit EPL, Arsenal mengalami kemunduran yang cukup parah musim ini. Mereka kerap bermain dengan tidak konsisten sehingga mereka banyak menelan hasil negatif.
Tadi malam mereka kembali kalah saat mengunjungi markas Newcastle United. Akibatnya mereka tertahan di peringkat 6 klasemen sementara EP dengan raihan 54 poin.
Cech juga bingung mengapa timnya bisa tampil buruk musim ini. "Saya rasa kami bisa menjelaskan alasan di balik ini semua," ujar Cech di halaman resmi Arsenal.
"Sejauh ini kami sudah berjuang untuk keluar dari situasi ini namun kami belum kunjung mendapatkan jawaban yang tepat. Kami masih memiliki beberapa pertandingan yang tersisa sehingga kami harus bisa mengakhiri musim dengan baik."
"Sejauh ini kami akan bermain di semi final Liga Europa dan kami juga harus mencoba memenangkan semua pertandingan yang tersisa di Premier League." tutup kiper 35 tahun tersebut.
Baca Juga:
- Tumbang Lagi, Cech Kritisi Penyelesaian Akhir Arsenal
- Kalah Lagi, Wenger: Inilah Penyakit Arsenal
- Kalah Dari Newcastle, Ini Dalih Wenger
- Wenger: Arsenal Terjebak di Lingkaran Setan
- Klasemen Premier League Pekan Ke-34: Manchester City Kunci Gelar dengan 87 Poin
- Highlights Premier League: Newcastle United 2-1 Arsenal
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 15 April 2018 21:30
-
Piala Dunia 15 April 2018 18:15
Welbeck Didukung Masuk Skuat Inggris Yang Berlaga di Piala Dunia
-
Liga Inggris 15 April 2018 17:49
Wenger Sebut Welbeck Nyaris Kembali ke Bentuk Permainan Terbaiknya
-
Liga Inggris 15 April 2018 16:48
-
Liga Inggris 15 April 2018 16:38
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...