
Bola.net - Raksasa Premier League Chelsea mengumumkan bahwa mereka akan berpisah lagi dengan Petr Cech, Senin (27/06/2022).
Cech adalah legenda Chelsea. Ia pernah membela The Blues dari tahun 2004 sampai 2015.
Setelah pensiun, Cech kemudian kembali ke Chelsea. Ia bergabung sebagai technical & performance advisor.
Advertisement
Namun sekarang ia meninggalkan Chelsea lagi, tak lama setelah klub berpindah tangan dari Roman Abramovich ke Todd Boehly. Pria 40 tahun tersebut bakal cabut dari Stamford Bridge per 30 Juni 2022 nanti.
Kepergian Cech ini tentu saja disambut beragam reaksi dari netizen. Apa kata mereka? Simak saja komentar mereka di bawah ini.
Inikah Alasannya?
“Cech had made it clear that he felt Chelsea should have kept Lukaku for a second season and tried harder to make the move work.”
— 𝐋𝐚𝐰𝐚𝐧 𝐈𝐬𝐚𝐚𝐜 (@Chels_rentboy) June 27, 2022
He got binned for this
“Cech telah menjelaskan bahwa ia merasa Chelsea seharusnya mempertahankan Lukaku untuk musim kedua dan berusaha lebih keras untuk membuat langkah itu berhasil.”
"Ia dibuang karena ini."
Diketawain Fan MU
Chelsea are small club lmaooo even cech diesnt like it
— ₂₅ 𓃵 (@SanchoBalling) June 27, 2022
"Chelsea klub kecil hahahaha bahkan Cech nggak suka."
Harusnya Tunggu Sampai Bursa Transfer Kelar
This could have waiting till after the transfer window. Having Marina x Cech leave will impact on our transfers. I thought this man wanted to integrate ex-players.
— The Roman Army (@BlueWaveCFC) June 27, 2022
"Ini bisa menunggu sampai setelah jendela transfer. memiliki Marina x Cech akan berdampak pada transfer kami. Saya pikir pria ini ingin mengintegrasikan para mantan pemain."
Makasih Udah Beli Mendy
Thanks for getting us a gem. I will always think of you as the best pic.twitter.com/RFYBPmtnWb
— Kyle (@KyleXcfc) June 27, 2022
"Makasih sudah membuat kami mendapatkan sebuah permata. Saya akan selalu menganggap Anda sebagai yang terbaik."
Rekrut Pelatih Kiper Baru Gih
Recruit new Goalkeeper trainer because he took up that role as well, he helped Mendy.
— etornahm (@etornahm) June 27, 2022
Hilario Can't train our keepers
"Rekrut pelatih Kiper baru karena ia mengambil peran itu juga, ia membantu Mendy. Hilario Tidak bisa melatih kiper kami."
Para Korban Revolusi
Todd Boehly making changes: big time. This trio didn't survive the revolution.
— ChelseaFC2022💙⚽️🌍 (@Chelsea_FC_2022) June 27, 2022
Now we want changes on the pitch. We want players. @Chelsea_FC_2022 pic.twitter.com/i8yihzyTkY
"Todd Boehly membuat perubahan: waktu besar. Trio ini tidak selamat dari revolusi.
"Sekarang kami ingin perubahan di lapangan. Kami ingin pemain."
Berikutnya?
thanks & bye....... Ok... Next?!!!
— 𝕟𝕚𝖋𝕖𝓂𝒾 ⚕️ (@Niifemi_nife) June 27, 2022
"Makasih dan Selamat tinggal... OK... berikutnya?"
Aneh nih
Bizarre this one. Not sure why he’s decided to leave
— CFC Away (@CFCAway_) June 27, 2022
"Aneh yang ini. Tak yakin mengapa ia memutuskan untuk pergi."
Min, Kamu Berikutnya!
The way they are sacking , soon they will sack you Admin 🤣
— obed (@iamyourspec) June 27, 2022
"Cara mereka memecat, mereka akan segera memecatmu admin."
Chelsea Jadi MU Baru
Chelsea becoming the new man united😭😭
— hamze xiiska 🇸🇴 (@HXiiska) June 27, 2022
"Chelsea menjadi Man United yang baru."
Kata Fan MU
Chelsea are falling apart
— Dozie 🦅 (@UtdDozie) June 27, 2022
"Chelsea mulai rontok."
Umumin Ronaldo dan De Ligt
Announce Ronaldo and de ligt
— ranny (@ranny_ft) June 27, 2022
Emoji yang Mewakili Perasaan Fans Chelsea
🤔
— ChelsTransfer (@ChelsTransfer) June 27, 2022
Jembatannya Hilang
The only bridge between the board and the fans is gone pic.twitter.com/ez8dkB3gVb
— Bodei_CFC (@BodeiCfc) June 27, 2022
"Satu-satunya jembatan antara dewan [klub] dan fans hilang."
Sudah Diminta Bertahan
Before we jump in, Boehly and Co. asked Petr to stay but he felt like it was his time to go as Matt Law reports.
— Shreya Elizabeth (@Shreya_Elle) June 27, 2022
I absolutely hate this but we move and make room for new things
"Sebelum kita membuat kesimpulan, Boehly and Co. meminta Petr untuk tetap tinggal, tetapi ia merasa sudah waktunya untuk pergi seperti yang dilaporkan Matt Law."
"Saya benar-benar membenci ini, tetapi kami bergerak dan memberi ruang untuk hal-hal baru."
(Twitter)
Jangan Lewatkan:
- Eksodus Berlanjut, Chelsea Akan Ditinggal Petr Cech
- Lini Depan Liverpool Sudah Kuat, Tak Butuh Timo Werner
- Matthijs De Ligt Dinilai Tak Cocok di Juventus, Jual ke Chelsea?
- Raheem Sterling, Sosok Pemain Sempurna untuk Chelsea
- Update Rumor Cristiano Ronaldo: Benarkah Akan Tinggalkan MU Lalu Gabung Bayern atau Chelsea?
- Update Transfer Resmi Premier League 2022/2023
- Lukaku Cabut, Chelsea Gak Perlu Cari Striker Baru?
- Kasus Pogba dan Lukaku Jadi Contoh, Man City Sebaiknya Jual Sterling Deh!
- Kabar Bagus untuk Barcelona, Chelsea Sudah Tetapkan Harga Jual Azpilicueta dan Alonso
- Ngebet Sterling, Chelsea Siapkan Penawaran Baru Pada Manchester City
- Agresif! Sterling tak Cukup, Chelsea Juga Incar Dembele
- Cristiano Ronaldo Digosipkan ke Chelsea, Reaksi Fans MU: Harap-Harap Cemas, Yakin Gak Bakal Kejadian
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Juni 2022 18:25
Ngebet Sterling, Chelsea Siapkan Penawaran Baru Pada Manchester City
-
Liga Inggris 26 Juni 2022 17:53
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...