
Bola.net - Ricardo Carvalho mengingat kembali masa-masa dirinya masih mengenakan jersey Chelsea, termasuk pendapatnya tentang Jose Mourinho. Carvalho mengatakan bahwa Mourinho adalah sosok pelatih yang sangat membenci kekalahan.
Mourinho melihat bahwa satu-satunya cara agar sebuah tim bisa berkembang adalah dengan meraih sebanyak mungkin kemenangan. Karenanya, secara tersirat, Carvalho mengingatkan para pendukung Chelsea untuk tidak mengharapkan sepakbola indah dari Mou.
"Kami baru bisa mendapatkan ball possession lebih pada tahun kedua di Chelsea. Tapi hal seperti itu tak terlalu berarti bagi Jose karena ia menganggap bahwa sebuah tim hanya bisa berkembang lewat kemenangan. Dia tak bisa hidup dengan kekalahan. Semua pemain bisa melihat itu dalam diri Jose," jelas Carvalho kepada The Daily Mail.
Lebih jauh, Carvalho mengatakan bahwa Mourinho tak segan memberikan kritik kepada setiap pemainnya. Kritikan Mou biasanya datang dalam sesi latihan.
"Dalam latihan, dia tak banyak bicara. Tapi jika dia sudah bicara, dia selalu memberikan kritik dan pendapatnya tentang permainan kami. Dia selalu bisa memaksa kami untuk berkembang menjadi lebih baik," tambah pemain AS Monaco ini. (tdm/hsw)
Mourinho melihat bahwa satu-satunya cara agar sebuah tim bisa berkembang adalah dengan meraih sebanyak mungkin kemenangan. Karenanya, secara tersirat, Carvalho mengingatkan para pendukung Chelsea untuk tidak mengharapkan sepakbola indah dari Mou.
"Kami baru bisa mendapatkan ball possession lebih pada tahun kedua di Chelsea. Tapi hal seperti itu tak terlalu berarti bagi Jose karena ia menganggap bahwa sebuah tim hanya bisa berkembang lewat kemenangan. Dia tak bisa hidup dengan kekalahan. Semua pemain bisa melihat itu dalam diri Jose," jelas Carvalho kepada The Daily Mail.
Lebih jauh, Carvalho mengatakan bahwa Mourinho tak segan memberikan kritik kepada setiap pemainnya. Kritikan Mou biasanya datang dalam sesi latihan.
"Dalam latihan, dia tak banyak bicara. Tapi jika dia sudah bicara, dia selalu memberikan kritik dan pendapatnya tentang permainan kami. Dia selalu bisa memaksa kami untuk berkembang menjadi lebih baik," tambah pemain AS Monaco ini. (tdm/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Juli 2013 18:27
-
Liga Inggris 30 Juli 2013 16:26
-
Liga Inggris 30 Juli 2013 15:25
-
Liga Inggris 30 Juli 2013 13:20
-
Liga Champions 30 Juli 2013 09:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...