
Bola.net - - Michael Carrick belum lama ini memberikan pujian atas pengaruh positif yang ditunjukkan oleh Jose Mourinho sejak menangani Manchester United di musim panas.
Meski tim tak mampu memanaskan bursa juara Premier League, manajer Portugal itu sudah mempersembahkan trofi Piala Liga dan kini punya kans besar untuk memenangkan Liga Europa dan bermain di Liga Champions musim depan.
United sendiri akan menjamu Celta Vigo di leg kedua semifinal malam nanti, di mana mereka sudah unggul 1-0 secara agregat berkat kemenangan di Balaidos pekan lalu.
Michael Carrick
"Dia adalah seorang pemenang. Dia sudah menang di manapun ia berada, jadi itu sudah lebih dari cukup. Dia jelas mendapat respek dari semua orang di sepakbola karena ia sudah meraih banyak sukses," tutur Carrick di UEFA.
"Namun demikian anda masih bisa belajar banyak. Dia seperti kami - kami semua ingin menang dan mengangkat trofi."
"Dia memimpin kami untuk melewati semuanya. Ada banyak hal positif yang bisa diambil musim ini: konsistensi tim, performa secara umum. Ada kepercayaan diri ketika memasuki akhir kompetisi dan menatap musim depan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 Mei 2017 15:24
-
Liga Inggris 10 Mei 2017 15:02
-
Liga Spanyol 10 Mei 2017 14:53
-
Liga Inggris 10 Mei 2017 14:31
-
Liga Eropa UEFA 10 Mei 2017 14:30
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...