
Rashford yang barus berusia 18 tahun memang menjadi tumpuan Setan Merah. Sepanjang musim ini ia sudah bermain pada 11 pertandingan dan mencetak enam gol.
"Dia akan terus berkembang, tidak ada yang berubah, ia bekerja keras, bersedia untuk belajar dan saya pikir dia mendapatkan kesempatan yang besar untuk berada di level atas dalam waktu yang lama," puji Carrick di MUTV.
Melihat penampilan apik pemain jebolan tim akademi tersebut, Carrick lantas meminta tim pelatih tatap menaruhnya di tim utama pada masa depan. Menurutnya, hal tersebut bisa membuat Rashford berkembang lebih baik lagi.
"Saya tidak berpikir bahwa itu adalah rencana dadakan dan dia akan keluar dari tim utama. Saya pikir dia berada di tim utama untuk mencetak gol, dan kami akan menyambutnya lebih bagus lagi," tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 April 2016 19:42
-
Liga Champions 13 April 2016 19:20
Ferdinand Kecam Fans City Yang Setengah Hati Dukung Aguero cs
-
Liga Inggris 13 April 2016 14:17
Nasibnya Digantung MU, Carrick Pertimbangkan Amerika Serikat
-
Liga Inggris 13 April 2016 14:12
-
Liga Inggris 13 April 2016 13:30
Terkait Pelatih Baru, MU Diminta Belajar Dari Moyes dan Van Gaal
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...