
Bola.net - - Michael Carrick akan harus mendapat potongan gaji jika ia ingin bertahan di Manchester United.
Gelandang United itu kontraknya akan habis di akhir musim dan saat ini ia mendapat bayaran 130.000 pounds per pekan.
Namun laporan yang diturunkan oleh The Sun menyebut bahwa manajemen Old Trafford ingin Carrick kini menerima gaji 70.000 pounds per pekan.
Sebuah sumber United mengatakan: "Carrick akan diminta untuk menerima pengurangan gaji, untuk mendapatkan kontrak baru."
"Dia ingin bertahan dan Jose juga sudah mengatakan hal yang sama pada manajemen. Dia menerima gaji yang besar di sini dan dia harus mau menerima pemotongan."
"Pengaruh Carrick dan pengalamannya di inti United tidak terbantahkan lagi, dia adalah pemain kunci untuk tim."
Jose Mourinho sebelumnya sudah menegaskan bahwa ia ingin pemain berusia 35 tahun untuk dipertahankan musim depan dan manajemen akan mewujudkan keinginannya tersebut, jika memang pemain Inggris bersedia menerima gaji yang lebih kecil.
Laporan yang sama mengatakan bahwa Ryan Giggs, Paul Scholes, dan Rio Ferdinand, juga harus menerima pemotongan gaji di beberapa tahun terakhir mereka di United.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 23:19
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 23:13
Klopp Beri Tanggapan atas Tudingan Mourinho soal Perlakukan Wasit
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 21:27
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 15:30
-
Liga Inggris 2 Februari 2017 14:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...