
Bola.net - Michael Carrick menegaskan bahwa ia adalah seorang gelandang, meski akhir-akhir ini lebih banyak bermain sebagai bek di Manchester United.
Pemain berusia 33 tahun itu banyak mendapat pujian dari Louis Van Gaal atas peran anyar yang ia mainkan, menyusul badai cedera yang tengah menimpa skuat Setan Merah musim ini.
"Saya menyebut diri saya sendiri sebagai gelandang dan mungkin akan terus seperti itu. Saya mungkin pernah bermain sebagai bek, seperti yang saya lakukan beberapa tahun lalu, namun saya sudah bermain begitu lama di tengah, sehingga saya tak bisa membayangkan bermain di posisi lain," tutur Carrick pada Daily Mail.
"Namun anda harus beradaptasi, karena seperti itu keadaannya di beberapa pekan terakhir. Mungkin ketika badai cedera mereda dan ada beberapa pemain yang pulih, maka posisi saya akan jauh lebih konsisten. Namun anda harus terus siap," pungkasnya. [initial]
(tdm/rer)
Pemain berusia 33 tahun itu banyak mendapat pujian dari Louis Van Gaal atas peran anyar yang ia mainkan, menyusul badai cedera yang tengah menimpa skuat Setan Merah musim ini.
"Saya menyebut diri saya sendiri sebagai gelandang dan mungkin akan terus seperti itu. Saya mungkin pernah bermain sebagai bek, seperti yang saya lakukan beberapa tahun lalu, namun saya sudah bermain begitu lama di tengah, sehingga saya tak bisa membayangkan bermain di posisi lain," tutur Carrick pada Daily Mail.
"Namun anda harus beradaptasi, karena seperti itu keadaannya di beberapa pekan terakhir. Mungkin ketika badai cedera mereda dan ada beberapa pemain yang pulih, maka posisi saya akan jauh lebih konsisten. Namun anda harus terus siap," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Desember 2014 23:54
-
Liga Inggris 18 Desember 2014 23:12
-
Liga Spanyol 18 Desember 2014 20:47
-
Liga Inggris 18 Desember 2014 19:51
-
Liga Inggris 18 Desember 2014 17:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 08:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 08:30
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:17
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:13
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...