
Bola.net - - Jamie Carragher percaya jika laporan yang mengatakan akan melepas Antonio Conte di akhir musim adalah benar, maka klub sudah membuat kesalahan besar.
Musim lalu Conte membawa Chelsea memenangkan Premier League. The Blues mendominasi liga dari awal hingga akhir dan menjadi yang terbaik.
Namun demikian, musim kedua jauh dari kata mudah untuk Conte, usai klub kesulitan beradaptasi dengan jadwal padat pertandingan di Eropa. Dan The Blues juga sudah tertinggal 14 angka dari Manchester City.
Carragher kemudian coba menganalisa situasi yang dialami pria Italia.
"Awal musim ini, saya bilang akan mengejutkan jika dia masih ada di Chelsea, karena dia tidak sungkan mengungkap bahwa dirinya tidak bahagia dengan rekrutmen timnya di musim panas," tutur Carragher di Sky Sports.
"Mereka sebelumnya sudah beberapa kali sukses menjalani transisi manajer, namun bagi saya akan menjadi kesalahan besar jika Conte berhenti melatih mereka musim depan."
Antonio Conte
"Saya kira dia brilian. Musim ini, anda tak bisa membandingkan kinerjanya dengan apa yang terjadi di Manchester City."
"Di situasi yang normal, mereka mungkin akan unggul tiga atau empat poin di klasemen. Cara dia mengatasi situasi Costa, Luiz, dia sama sekali tidak ingin berkompromi."
"Dia manajer top, saya akan senang jika dia masih ada di sana, namun saya akan terkejut jika dia masih melatih di Chelsea musim depan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Desember 2017 23:29
-
Liga Spanyol 18 Desember 2017 20:48
-
Liga Inggris 18 Desember 2017 20:03
-
Liga Inggris 18 Desember 2017 19:53
Cech Berharap Bisa Raih Clean Sheet ke 200 Saat Lawan Liverpool
-
Liga Inggris 18 Desember 2017 19:07
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...