
Bola.net - Legenda Liverpool, Jamie Carragher, merasa bahwa Steven Gerrard bisa memperpanjang karirnya di klub andai ia mau dirotasi.
Menurut Carragher, Gerrard sudah tidak lagi mempunyai fisik prima seperti kala ia masih berusia muda, namun dengan sistem rotasi kendala semacam itu bakal teratasi dengan baik.
"Jangan meragukan apa yang bisa dilakukan oleh Steven, namun jangan pikir ia tak membutuhkan bantuan. Lihat apa yang terjadi pada Frank Lampard di Manchester City. Ia dikelilingi oleh pemain top, dan dimanfaatkan oleh timnya dengan baik, serta reputasinya perlahan meningkat," tutur Carragher pada Daily Mail.
"Namun lihat apa yang terjadi pada Rio Ferdinand di QPR. Ia tidak mendapat bantuan serupa. Situasi Gerrard ada di antara apa yang dialami Frank dan Rio. Liverpool harus segera merekrut gelandang tengah anyar di masa depan (untuk bisa bergantian mengisi posisi tersebut bersama Gerrard di klub)," pungkasnya. [initial]
(tdm/rer)
Menurut Carragher, Gerrard sudah tidak lagi mempunyai fisik prima seperti kala ia masih berusia muda, namun dengan sistem rotasi kendala semacam itu bakal teratasi dengan baik.
"Jangan meragukan apa yang bisa dilakukan oleh Steven, namun jangan pikir ia tak membutuhkan bantuan. Lihat apa yang terjadi pada Frank Lampard di Manchester City. Ia dikelilingi oleh pemain top, dan dimanfaatkan oleh timnya dengan baik, serta reputasinya perlahan meningkat," tutur Carragher pada Daily Mail.
"Namun lihat apa yang terjadi pada Rio Ferdinand di QPR. Ia tidak mendapat bantuan serupa. Situasi Gerrard ada di antara apa yang dialami Frank dan Rio. Liverpool harus segera merekrut gelandang tengah anyar di masa depan (untuk bisa bergantian mengisi posisi tersebut bersama Gerrard di klub)," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 November 2014 23:55
-
Liga Inggris 28 November 2014 23:41
-
Liga Inggris 28 November 2014 15:55
-
Liga Inggris 28 November 2014 15:01
-
Liga Inggris 28 November 2014 12:52
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:53
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...