
Bola.net - - Klub EPL, Manchester United mulai mempersiapkan opsi pengganti Marouane Fellaini di tim mereka. Setan Merah dikabarkan tengah mengincar gelandang Atalanta, Bryan Cristante.
Manchester United sendiri memang tengah terancan kehilangan Fellaini tahun depan. Sang pemain hingga saat ini tidak mau menandantangani perpanjangan kontrak kendati kontraknya akan kadaluarsa di musim panas nanti.
Jose Mourinho sendiri sangat ingin mempertahankan gelandang berambut kribo itu. Namun Mourinho juga mulai melirik beberapa opsi pengganti Fellaini untuk tim mereka.
Marouane Fellaini
Menurut laporan yang dilansir The Sun, Mourinho sudah menemukan kandidat potensial pengganti Fellaini. Mereka disebut akan mencoba mengamati Bryan Cristante yang saat ini memperkuat Atalanta.
Gelandang berusia 22 tahun ini memang tampil apik bersama Atalanta. Ia 12 kali menjadi starter di Serie A musim ini dengan mengemas 5 gol bagi tim Italia tersebut.
Menurut laporan tersebut, kubu Atalanta siap melepaskan Cristante ke Manchester. Namun mereka meminta tebusan sebesar 31 juta pounds untuk mantan pemain AC Milan tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Desember 2017 23:34
-
Liga Inggris 1 Desember 2017 20:06
-
Liga Inggris 1 Desember 2017 14:48
-
Liga Inggris 1 Desember 2017 02:09
-
Liga Inggris 30 November 2017 23:07
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...