
Bola.net - - Mantan pelatih timnas Inggris, Fabio Capello mengungkapkan bahwa Manchester United membutuhkan pemain yang lebih daripada Antoine Griezmann untuk menantang gelar Premier League musim depan.
Manchester United baru saja meraih gelar Liga Europa usai mengalahkan Ajax Amsterdam di partai final. Pada pertandingan itu, The Red Devils menang dua gol tanpa balas.
Kemenangan United pada pertandingan itu membuat mereka otomatis lolos ke Liga Champions. Dengan bermain di kompetisi paling elit, itu akan menjadi nilai besar dalam upaya mereka menarik para pemain besar di musim panas nanti.
Dan Manchester United telah banyak dikaitkan dengan penyerang Atletico Madrid, Antoine Griezmann. Penyerang berusia 26 tahun itu bahkan banyak diklaim akan bergabung pada musim panas ini.
Namun, Capello percaya bahwa perekrutan penyerang Prancis itu tak akan cukup membuat Paul Pogba dkk menjadi penantang gelar musim depan.
"Griezmann adalah pemain yang sangat bagus, tapi apa posisi terbaiknya? Dia bukan penyerang. United butuh lebih dari dia," terangnya.
"Mereka memiliki area lain untuk diperkuat. Chelsea sangat kuat dan mereka perlu untuk menangkap mereka. Ini akan menjadi sulit," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Mei 2017 23:07
-
Liga Inggris 25 Mei 2017 20:50
-
Liga Inggris 25 Mei 2017 20:19
-
Liga Inggris 25 Mei 2017 19:55
-
Liga Spanyol 25 Mei 2017 18:48
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:15
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...