
Bola.net - - Pelatih legendaris asal Italia, Fabio Capello, berpendapat bahwa bisa lebih sukses ketimbang musim ini berkat pertahanan mereka yang solid.
Musim ini, Liverpool tampil menawan di bawah asuhan Jurgen Klopp. Mereka tampil atraktif dan haus gol. Mereka bermain dengan mengandalkan pressing tinggi nyaris selama 90 menit sehingga membuat lawan kesulitan mengembangkan permainannya. Sayangnya hal itu tak diimbangi dengan kemampuan bertahan yang solid.
Sementara itu Chelsea, meski sempat sedikit goyah di awal, mampu tampil solid di bawah asuhan Antonio Conte. Dengan formasi 3-4-3, Ia membuat The Blues solid dalam bertahan namun juga tajam saat menyerang.
Kedua klub itu pun digadang-gadang akan bisa bersaing memperebutkan juara liga musim ini. Akan tetapi, menurut Capello, Chelsea memiliki kans lebih besar untuk sukses ketimbang Liverpool berkat barisah pertahanan mereka yang jauh lebih solid.
"Liverpool spektakuler. Apa yang tidak diketahui adalah berapa lama itu akan berlangsung," cetus eks manajer timnas Inggris ini pada Daily Mirror.
"Chelsea solid. Conte bekerja dengan baik. Mencetak gol melawan Chelsea adalah tugas yang benar-benar sulit. Bagi saya hal itu bisa berlangsung sampai akhir musim," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 November 2016 23:08
-
Liga Eropa Lain 14 November 2016 22:22
-
Liga Inggris 14 November 2016 21:02
-
Liga Inggris 14 November 2016 20:31
-
Liga Italia 14 November 2016 17:06
Bintang Muda Napoli Akan Jadi Pengganti Obi Mikel di Chelsea
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...