
Bola.net - Gelandang serba bisa Liverpool, Emre Can, merasa senang Christian Benteke dan amunisi-amunisi anyar The Reds lainnya sudah bisa beradaptasi dengan baik di Anfield.
Musim panas ini, Liverpool kembali gila-gilaan dalam berbelanja pemain baru. Selain Benteke, ada nama Danny Ings, James Milner, Joe Gomez, Adam Bogdan, Roberto Firmino, dan Nathaniel Clyne yang mereka rekrut. Yang terbaru, The Reds mendatangkan gelandang 18 tahun asal klub Internacional di Brasil, Allan Rodrigues de Souza.
Pada situs resmi Liverpool, Can pun mengungkapkan bahwa para pemain baru itu saat ini sudah bisa beradaptasi dengan baik di Anfield.
"Semuanya berjalan dengan sangat-sangat baik. Mereka semua sepertinya sudah bisa beradaptasi dengan cepat. Dan saya rasa semua pemain baru ini merasa nyaman," ujar gelandang asal Jerman ini.
Skuat Liverpool sendiri baru saja melakoni laga pra musim di Finlandia menghadapi HJK Helsinki dan menang 2-0. Hampir semua pemain baru ikut serta di laga tersebut, kecuali Benteke dan Firmino. Keduanya kemungkinan baru akan dimainkan kala The Reds melakoni laga uji coba berikutnya kontra Swindon Town, hari Minggu (02/08) ini. [initial]
(lfc/dim)
Musim panas ini, Liverpool kembali gila-gilaan dalam berbelanja pemain baru. Selain Benteke, ada nama Danny Ings, James Milner, Joe Gomez, Adam Bogdan, Roberto Firmino, dan Nathaniel Clyne yang mereka rekrut. Yang terbaru, The Reds mendatangkan gelandang 18 tahun asal klub Internacional di Brasil, Allan Rodrigues de Souza.
Pada situs resmi Liverpool, Can pun mengungkapkan bahwa para pemain baru itu saat ini sudah bisa beradaptasi dengan baik di Anfield.
"Semuanya berjalan dengan sangat-sangat baik. Mereka semua sepertinya sudah bisa beradaptasi dengan cepat. Dan saya rasa semua pemain baru ini merasa nyaman," ujar gelandang asal Jerman ini.
Skuat Liverpool sendiri baru saja melakoni laga pra musim di Finlandia menghadapi HJK Helsinki dan menang 2-0. Hampir semua pemain baru ikut serta di laga tersebut, kecuali Benteke dan Firmino. Keduanya kemungkinan baru akan dimainkan kala The Reds melakoni laga uji coba berikutnya kontra Swindon Town, hari Minggu (02/08) ini. [initial]
Baca Juga:
- Ramai-Ramai Tolak Kepulangan Balotelli ke Serie A
- Pirlo Masih Yakin Balotelli Bisa Jadi Penyerang Top Eropa
- Jatuh Cinta di Palembang, Liverpool dan Remaja Brasil Ini Akhirnya Berjodoh
- Highlights Friendly: HJK Helsinki 0-2 Liverpool
- Liverpool Gasak HJK dengan Dua Gol Tanpa Balas
- Sebelum Dibeli, Rodgers Sudah Pantau Benteke Tiga Tahun
- Emre Can Desak Rodgers Ubah Perannya di Liverpool
- Liverpool Ingin Amankan Jasa Negredo
- Rodgers: Benteke Akan Jadi Aset Berharga Bagi Liverpool
- Akhirnya, Ada Tim Yang Bersedia Menampung Balotelli
- Tinggalkan Liverpool, Lambert Resmi Gabung West Brom
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Agustus 2015 23:32
-
Liga Inggris 1 Agustus 2015 14:20
-
Liga Inggris 1 Agustus 2015 11:00
-
Liga Inggris 1 Agustus 2015 05:24
-
Liga Inggris 31 Juli 2015 23:58
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...