
Bola.net - - Gelandang Bayer Leverkusen, Hakan Calhanoglu, mengaku bahwa ia akan sulit untuk menolak kesempatan bergabung dengan Manchester United di bursa transfer.
Pemain Turki sebelumnya sudah sering dikaitkan dengan di beberapa pekan belakangan, sebagai pengganti Oscar, yang bergabung dengan Shanghai SIPG senilai 60 juta pounds bulan lalu.
Sosok berusia 22 tahun dikenal dengan kemampuannya mencetak gol via tendangan bebas dan ia bisa bermain di berbagai posisi di lini depan, di belakang striker.
Antonio Conte disebut amat mengagumi Calhanoglu, namun sang pemain mengakui bahwa akan sulit untuk menolak tawaran yang datang dari Manchester United dan Barcelona.
Hakan Calhanoglu.
"Barcelona dan Manchester United adalah tim besar dan itu akan sulit untuk menolak mereka, namun saya tidak ingin mengatakan apapun mengenai transfer untuk saat ini," tutur Calhanoglu menurut Lig TV.
Chelsea sendiri baru saja menelan kekalahan 0-2 dari Tottenham di Premier League dan kini keunggulan mereka di puncak klasemen hanya tinggal tersisa lima poin.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 22:29
Chelsea Berpeluang Samai Rekor Arsenal, Azpilicueta Cuek-cuek Saja
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:58
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:35
Tottenham Akan Kesulitan Bersaing Rebut Trofi EPL Jika Kalah Dari Chelsea
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:14
-
Liga Inggris 4 Januari 2017 21:03
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...