
Bola.net - - Tim Cahill memiliki mental yang tepat untuk bisa meraih sukses sebagai pemain Manchester United, menurut mantan rekannya di yang juga pernah membela Setan Merah, Phil Neville.
Keduanya bermain bersama selama kurang lebih tujuh musim di Goodison Park di bawah arahan David Moyes, setelah Phil memutuskan meninggalkan Old Trafford di 2005 silam.
Phil belum lama ini bicara di acara yang dipandu oleh saudara kandungnya, Gary, dan mengaku terkejut dengan sikap mental dan juga etos kerja yang ditunjukkan oleh Cahill ketika hendak memainkan sebuah laga penting.
Phil Neville
"Dia bukan pemain yang punya kualitas terbaik, namun dia punya jiwa yang besar dan juga determinasi yang amat tinggi," tutur Phil di Soccerbox.
"Dia mempunyai ambisi seperti seorang pemain Manchester United dan itulah yang benar-benar saya kagumi dari dirinya. Dia senang bermain di laga-laga besar, baik itu bersama timnas Australia maupun Everton."
Uniknya, Gary Neville justru tak sepakat dengan pendapat Phil. Ia justru menilai Cahill memiliki permainan yang cenderung kasar dan curang.
"Dia adalah pemain yang bagus - namun dia sering bertindak kasar," tutur mantan manajer Valencia tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 September 2017 22:21
-
Liga Champions 14 September 2017 21:45
-
Liga Inggris 14 September 2017 21:23
-
Liga Inggris 14 September 2017 20:55
-
Liga Inggris 14 September 2017 20:32
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...