
Bola.net - - Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, dikabarkan telah membidik Alexandre Lacazette sebagai pengganti yang bagi Daniel Sturridge.
Beberapa pekan belakangan ini, Liverpool memang kerap dikabarkan tengah sibuk sendiri mencari striker baru. Hal tersebut tak lepas dari munculnya rumor yang menyatakan Sturridge akan angkat kaki dari Anfield pada bulan Januari nanti.
Sejumlah nama pun bermunculan. Di antaranya adalah penyerang muda milik Athletic Bilbao, Inaki Williams. Namun menurut kabar terbaru yang dilansir oleh Fichajes, Klopp juga membidik bomber milik Lyon, Alexandre Lacazette.
Penyerang asal Prancis ini sebelumnya juga sudah dikait-kaitkan dengan tim Inggris lainnya yakni Arsenal. Akan tetapi pihak Lyon menolak tawaran dari klub London tersebut.
Media asal Spanyol itu juga menambahkan bahwa selain Lacazette, Klopp juga memiliki satu pemain lagi dalam daftar belanjanya. Pemain itu adalah penyerang milik West Brom, Saido Berahino.
Gosip Transfer Lainnya:
- Kolo Indikasikan Yaya Toure Akan Gabung Marseille
- Juve Sudah Hubungi Lyon Untuk Tanyakan Transfer Tolisso
- Thiago Silva Urungkan Niat Gabung AC Milan
- Simone Zaza Tidak Akan Gabung AC Milan
- Milan Kebut Perpanjangan Kontrak Baru Donnarumma
- Barca Siap Relakan Turan demi Coutinho
- Chelsea dan City Amati Nego Kontrak Kane
- Eks Belanda Kritik Performa Memphis Depay
- 'PSG Amati Daniel Sturridge'
- Liverpool Minta 28 Juta Pounds untuk Sturridge
- Mau Belotti, Arsenal dan Liverpool Diminta Siapkan 34 Juta Pounds.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 14 November 2016 17:15
-
Liga Inggris 14 November 2016 13:05
-
Liga Inggris 14 November 2016 12:41
-
Liga Inggris 14 November 2016 12:40
-
Liga Inggris 14 November 2016 12:35
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...