
Bola.net - - Paul Breitner mengatakan gaya Josep Guardiola masih belum bekerja dengan baik di Manchester City dan itu juga kurang terbukti ampuh di Bayern Munchen.
Tim Jerman tampil dominan di liga domestik ketika diasuh oleh Guardiola memenangkan titel juara di tiga musim sang manajer di Allianz Arena.
Namun usai sebelumnya membantu Barcelona memenangkan dua trofi Liga Champions dengan gaya tiki-taka, dia tidak mampu mengulang sukses yang sama di Jerman, di mana timnya tersingkir di semifinal tiga musim beruntun.
Kegagalan itu terus membuatnya mendapat kritik, karena tidak sanggup menyamai manajer sebelumnya, Jupp Heynckes, yang memberikan treble untuk klub.
Manchester City
"Pep memiliki cara istimewa mengenai bagaimana ia ingin timnya bermain," tutur Breitner di Goal International.
"Ini bekerja di Barcelona, bekerja di Bayern, namun tidak bekerja dengan baik di Manchester, tempatnya sekarang."
"Namun sepakbola kecepatan tinggi yang ia minta dan semua yang ia inginkan atau ia ingin kembangkan ketika ia menggantikan Jupp Heynckes, tak berarti ia membuat Bayern memenangkan semuanya ketika dia berada di sini."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Februari 2017 14:55
-
Editorial 16 Februari 2017 14:02
-
Liga Inggris 16 Februari 2017 08:20
-
Liga Italia 16 Februari 2017 07:50
-
Liga Inggris 16 Februari 2017 05:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...