
Bola.net - - Bos , Mauricio Pochettino, sama sekali tidak khawatir dengan performa buruk Harry Kane selama bulan Agustus.
Striker Inggris, yang musim lalu menjadi top skorer Premier League, dikenal kesulitan mencetak gol ketika bermain di bulan Agustus. Hal tersebut kembali terlihat musim ini.
Rekor buruk Kane di Agustus kini sudah bertahan di 13 laga Premier League dan Pochettino mengatakan bahwa Spurs harusnya bisa menang atas Burnley pekan lalu, usai mereka dipaksa menerima skor 1-1 ketika menjamu kubu Sean Dyche.
Mauricio Pochettino
"Semuanya sulit karena mereka lawan yang tangguh, itu pertandingan yang sulit," tutur Pochettino menurut Goal International.
"Namun ketika anda punya kans membunuh permainan, anda harus melakukannya. Oke, anda juga tak boleh kemasukan gol seperti itu."
"Kami harus kuat. Ada masalah mental yang harus kami perbaiki. Jika anda lihat Chelsea musim lalu, setelah tiga atau empat laga, anda takkan berani bilang Chelsea akan juara. Saya kira kami harus memperbaiki mental kami."
"Kane adalah pekerja keras. Dia punya komitmen. Saya ikut sedih untuknya. Seorang striker selalu membutuhkan sedikit keberuntungan. Saya yakin dia akan mulai mencetak gol."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 21:30
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 07:00
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 05:00
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 04:00
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 02:40
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...