
Bola.net - Rencana Manchester United untuk membajak Antonio Silva di musim dingin ini nampaknya tidak akan jadi kenyataan. Benfica selaku pemilik sang bek memastikan bahwa Silva tidak akan mereka jual.
Silva merupakan salah satu pilar pertahanan Benfica. Meski masih berusia 20 tahun, ia mampu mengawal gawang Benfica dengan apik dalam dua tahun terakhir.
Performa apik Silva ini tentu mengundang perhatian banyak klub. Salah satunya adalah Manchester United.
Advertisement
Setan Merah memproyeksikan bek timnas Portugal itu sebagai pengganti jangka panjang Raphael Varane. Namun mereka nampaknya akan gigit jari, karena Benfica tidak mau melepasnya.
SImak komentar lengkap pihak Benfica di bawah ini.
Pemain Krusial
Pelatih Benfica, Roger Schmidt sendiri yang menegaskan bahwa Silva tidak akan dijual di musim dingin nanti.
Ia menyebut bahwa sang bek adalah pemain kunci bagi timnya sehingga mereka ogah berpisah dengan sang pemain.
"Kami tidak akan membiarkan pemain sepertinya pergi [di musim dingin]," ungkap Schmdit yang dikutip Manchester Evening News.
Sama-sama Berkomitmen
Schmidt juga optimistis bahwa Silva tidak akan membelot ke United pada musim dingin ini.
Pasalnya ia menyebut sang bek masih berkomitmen ingin melanjutkan karirnya di Benfica.
"Kami membutuhkan dia dan dia tidak mau pergi. Jadi kami yakin dia akan bertahan," pungkasnya.
Klausul Rilis
Manchester United sendiri diyakini bakal kesulitan untuk membajak Silva di musim dingin nanti.
Pasalnya sang bek punya klausul rilis sebesar 120 juta Euro di musim dingin nanti.
Klasemen Premier League
(Manchester Evening News)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Desember 2023 20:30
PSG tak Akan Kejar Sancho dan Casemiro Pada Bursa Transfer Musim Dingin 2024 Ini
-
Liga Inggris 31 Desember 2023 14:14
Bukan Mie Instan, Bintang Premier League Ini Mengaku Makan Ceker Ayam Tiap Malam!
-
Galeri 31 Desember 2023 11:00
Manchester United Dipermalukan Nottingham Forest Liga Inggris
-
Liga Inggris 31 Desember 2023 09:45
Setelah Tersungkur di Markas Nottingham Forest, Kapan Manchester United Main Lagi?
-
Liga Inggris 31 Desember 2023 09:16
FAKTA: Anthony Elanga Lebih Baik dibanding Semua Winger Manchester United
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...