
Bola.net - - Manajer Bayern Munchen, Jupp Heynckes, menyebut striker Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang sebagai sosok yang egois.
Pemain 28 tahun, dua kali dicoret dari skuat Dortmund di 12 bulan terakhir karena masalah indisipliner, diyakini akan segera bergabung dengan .
Heynckes mengindikasikan bahwa Gunners akan mendapatkan seorang pemain dengan perilaku buruk, usai Auba kembali dicoret dari skuat untuk menghadapi Hertha Berlin pekan lalu karena dinilai tak fokus.
"Hal semacam ini sudah ada sejak lama, namun sekarang dimensinya benar-benar berbeda," tuturnya di Sportsmole. "Saya kira para pemain profesional sangat beruntung, anda lihat ada banyak orang di luar sana yang harus bekerja ekstra keras untuk mendapatkan bayaran."
"Jadi saya kira ini ada hubungannya dengan etika moral dan profesional. Anda harus melihat apa yang terjadi di masyarakat. Hal yang terjadi pada Aubameyang dan Dembele, menurut saya amat tak pantas. Klub yang ingin merekrut mereka harus hati-hati, mereka bisa melakukan hal serupa nantinya."
Jupp Heynckes
"Saya akan menolak merekrut pemain seperti itu. Sepakbola adalah olahraga tim; anda tak boleh egois dan mengejar target anda sendiri. Anda juga harus memikirkan fans."
"Saya lihat Arsenal tak terlalu sukses dalam beberapa tahun terakhir, namun harga tiket mereka terus naik, itu masalah tersendiri."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Januari 2018 15:50
-
Liga Inggris 22 Januari 2018 15:00
Eks Bos Inggris Ingatkan MU Akan Bahaya Gaji Selangit Sanchez
-
Liga Inggris 22 Januari 2018 14:10
-
Liga Inggris 22 Januari 2018 14:00
-
Liga Inggris 22 Januari 2018 13:30
Selesai Merantau di Turki, Eks City dan Arsenal Ini Kembali ke Premier League?
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...