
Bola.net - Playmaker Arsenal, Emile Smith-Rowe girang bisa mencetak gol ke gawang Tottenham tadi malam. Smith-Rowe menyebut bahwa gol itu terasa spesial bagi karirnya.
Smith-Rowe merupakan salah satu produk akademi Arsenal. Gelandang didikan akademi Arsenal itu diplot menjadi starter oleh Arteta saat Arsenal berhadapan dengan Tottenham tadi malam.
Di laga ini, Smith-Rowe menunjukkan performa yang ciamik. Ia berhasil mencetak gol bagi Arsenal ke gawang Tottenham sehingga The Gunners memenangkan Derby London Utara dengan skor 3-1.
Advertisement
Smith-Rowe sangat gembira bisa mencetak gol di partai sarat gengsi itu. "Ini mungkin hari terindah dalam hidup saya," buka Smith-Rowe kepada Football London.
Baca komentar lengkap sang gelandang di bawah ini.
Mimpi Jadi Nyata
Sebagai didikan akademi Arsenal, Smith-Rowe mengaku sudah lama mendambakan membobol gawang Tottenham yang notabene rival berat Arsenal.
Ia merasa lega karena impiannya sejak lama itu berhasil menjadi kenyataan pada malam tadi.
"Saya selalu bermimpi untuk mencetak gol bagi Arsenal ke gawang Tottenham. Akhirnya hari itu datang juga,"
Semakin Spesial
Lebih lanjut, Smith-Rowe menyebut bahwa golnya ke gawang Tottenham ini terasa sangat spesial.
Karena keluarganya hadir di Emirates Stadium tadi malam dan melihat langsung gol yang ia ciptakan.
"Keluarga saya ada di sini [Emirates Stadium] hari ini, sehingga gol ini memberikan sensasi yang luar biasa bagi saya," ujarnya.
Merangkak Naik
Kemenangan atas Tottenham ini membuat Arsenal merangkak naik di klasemen sementara EPL.
Anak asuh Mikel Arteta itu berhasil menempati peringkat 10 klasemen semnetara EPL.
(Football London)
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 26 September 2021 23:27
-
Liga Inggris 26 September 2021 08:03
-
Liga Inggris 25 September 2021 15:01
Seberapa Tahu Kamu Tentang Duel Arsenal vs Tottenham? Yang Ngaku Jago Ikutan Yuk!
-
Liga Inggris 25 September 2021 14:28
Arsenal vs Tottenham, The Lilywhites Dominasi 5 Pertemuan Terakhir
-
Liga Inggris 25 September 2021 12:03
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 23 Maret 2025 06:32
-
Liga Italia 23 Maret 2025 06:30
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 06:00
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...