
Bola.net - Bastian Schweinsteiger mendapatkan peringatan dari mantan rekan setimnya, Jerome Boateng, mengenai sulitnya beradaptasi di Premier League dan Manchester United.
Gelandang Jerman tersebut belum lama ini resmi bergabung dengan kubu Old Trafford, usai dibeli dengan harga 15 juta poundsterling dari Bayern Munchen dan dikontrak selama tiga tahun.
"Hal tersebut akan sedikit sulit baginya. Ia harus bersiap untuk itu. Atau ia harus bermain dengan amat baik. Wasit tidak akan meniup peluit untuk semua pelanggaran. Pertandingan akan berjalan lebih cepat," tutur Boateng pada The Mirror.
"Basti harus beradaptasi, namun ia punya kualitas, ia akan sukses di sana. Dan ia punya karakteristik untuk mempengaruhi hasil pertandingan. Suporter di Inggris amat adil, mereka akan memberikan sambutan hangat. Saya berharap itu akan jadi pengalaman yang bagus untuknya," pungkasnya. [initial]
(mir/rer)
Gelandang Jerman tersebut belum lama ini resmi bergabung dengan kubu Old Trafford, usai dibeli dengan harga 15 juta poundsterling dari Bayern Munchen dan dikontrak selama tiga tahun.
"Hal tersebut akan sedikit sulit baginya. Ia harus bersiap untuk itu. Atau ia harus bermain dengan amat baik. Wasit tidak akan meniup peluit untuk semua pelanggaran. Pertandingan akan berjalan lebih cepat," tutur Boateng pada The Mirror.
"Basti harus beradaptasi, namun ia punya kualitas, ia akan sukses di sana. Dan ia punya karakteristik untuk mempengaruhi hasil pertandingan. Suporter di Inggris amat adil, mereka akan memberikan sambutan hangat. Saya berharap itu akan jadi pengalaman yang bagus untuknya," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 14 Juli 2015 22:53
-
Liga Inggris 14 Juli 2015 21:36
-
Editorial 14 Juli 2015 20:49
-
Liga Inggris 14 Juli 2015 20:00
'Bila Inginkan Lewandowski, MU Harus Keluarkan 50 Juta Euro'
-
Liga Inggris 14 Juli 2015 19:45
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...