
Pada pertandingan yang digelar di old Trafford tersebut, The Red Devils dan The Hammers mampu sama-sama menciptakan peluang untuk mencetak gol. Namun hingga pertandingan berakhir, kedua tim harus puas dengan hasil seri.
Usai pertandingan, Bilic mengaku bahwa Manchester United memiliki kualitas yang lebih baik daripada timnya. Karena itu ia tetap memuji permainan timnya itu.
"Manchester United punya peluang mencetak gol, tapi mereka adalah MU, mereka punya kualitas di segala sesuatunya, tapi kami bertahan hebat sebagai sebuah tim, tak hanya empat bek yang tampil luar biasa, dua gelandang juga luar biasa. Kami bertahan dengan sangat baik," ujarnya.
"Anda harus memaksimalkan peluang anda, anda tak bisa mengharapkan begitu banyak peluang melawan tim yang hanya kebobolan satu gol di kandang sejauh ini," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Desember 2015 23:52
Hasil Pertandingan Manchester United vs West Ham United: 0-0
-
Liga Spanyol 5 Desember 2015 23:40
-
Liga Inggris 5 Desember 2015 23:20
-
Liga Inggris 5 Desember 2015 22:38
-
Liga Inggris 5 Desember 2015 22:00
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...