
Bola.net - Setelah Mesut Ozil mampu menunjukkan performa hebatnya di Arsenal awal musim ini, pelatih Arsenal, Arsene Wenger dikabarkan ingin merekrut lebih banyak pemain Jerman.
Keinginan tersebut disampaikan oleh Wenger jelang pertemuan melawan Borussia Dortmund dini hari tadi. Dalam pernyataannya yang dilansir Bild, Wenger tanpa sungkan memuji generasi emas Jerman dan berharap dapat mendatangkan lebih banyak pemain Jerman dalam skuatnya.
"Saya dapat membayangkannya, tentu saja. Karena Jerman menghasilkan banyak pemain bagus," ujar Wenger.
Namun ketika ditanya siapa pemain yang menjadi buruannya, Wenger enggan menyebutkan nama-nama tersebut. "Saya akan tetap merahasiakannya," tandasnya.
Meski begitu, Bild memprediksi beberapa nama yang berpotensi bergabung dengan Arsenal. Berikut 7 pemain yang diyakini diinginkan Wenger: (bild/dzi)
Keinginan tersebut disampaikan oleh Wenger jelang pertemuan melawan Borussia Dortmund dini hari tadi. Dalam pernyataannya yang dilansir Bild, Wenger tanpa sungkan memuji generasi emas Jerman dan berharap dapat mendatangkan lebih banyak pemain Jerman dalam skuatnya.
"Saya dapat membayangkannya, tentu saja. Karena Jerman menghasilkan banyak pemain bagus," ujar Wenger.
Namun ketika ditanya siapa pemain yang menjadi buruannya, Wenger enggan menyebutkan nama-nama tersebut. "Saya akan tetap merahasiakannya," tandasnya.
Meski begitu, Bild memprediksi beberapa nama yang berpotensi bergabung dengan Arsenal. Berikut 7 pemain yang diyakini diinginkan Wenger: (bild/dzi)
1 dari 7 halaman
Ilkay Gundogan
2 dari 7 halaman
Lars Bender
3 dari 7 halaman
Sebastian Rode
4 dari 7 halaman
Marco Reus
5 dari 7 halaman
Rene Adler
6 dari 7 halaman
Julian Draxler
7 dari 7 halaman
Patrick Herrmann
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 6 November 2013 23:27
-
Liga Italia 6 November 2013 22:00
-
Liga Champions 6 November 2013 16:12
-
Liga Champions 6 November 2013 15:57
-
Liga Champions 6 November 2013 15:36
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...