
Setan Merah menjalani musim yang mengecewakan setelah tersingkir dari Liga Champions dan belum mampu masuk empat besar. Hal tersebut memunculkan spekulasi bahwa Louis Van Gaal bakal didepak sebelum akhir musim.
Giggs digadang-gadang bakal naik pangkat untuk menggantikan manajer asal Belanda tersebut. Namun Allardy menilai Giggs belum siap untuk menangani tim sekelas United.
"Anda tidak pernah bisa mengatakan tidak. Tapi saya pikir itu adalah pertanyaan besar apabila tidak pernah [menangani klub sebelumnya]," kata Allardyce seperti dilansir Daily Star.
"Jelas dia belajar setiap pekan di bawah Louis [van Gaal] dan mendapatkan pengalaman. Louis van Gaal berhasil di seluruh dunia tapi tidak cukup sukses di Manchester United, tapi saya yakin Ryan belajar banyak sekali. Saya pikir satu hari iya, tapi saya tidak begitu yakin bahwa untuk saat ini akan bagus buat dia."[initial]
Baca Juga:
- Carragher: Trofi Takkan Selamatkan Van Gaal dari Pemecatan
- Carrick: Arsenal Akan Jadi Titik Balik MU
- Kluivert: Van Gaal Tak Dipecat Karena Reputasinya
- Debut Gemilang di MU, Rashford Sempat Ditolak City
- Coquelin: Kalahkan MU Pertegas Kans Juara Arsenal
- MU dan City Gigit Jari, Juve Tak Ingin Lepas Alex Sandro
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Februari 2016 23:47
-
Liga Eropa UEFA 26 Februari 2016 22:18
-
Liga Inggris 26 Februari 2016 21:00
-
Liga Inggris 26 Februari 2016 20:40
-
Liga Inggris 26 Februari 2016 20:34
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...