
Bola.net - Jordan Henderson mengatakan dia tak terlalu peduli dengan rekor apik yang diukirnya ketika ia menjabat sebagai Kapten di Liverpool.
Gelandang 24 tahun itu memang memberikan kontribusi sangat besar bagi The Reds. Sebab, Liverpool tak pernah kalah dalam 13 laga jika Henderson yang bertindak sebagai Kapten. Selain itu, ia juga bisa membawa timnya menang delapan kali dari sembilan laga.
Henderson juga mencatatkan penampilannya yang ke-200 bagi Liverpool saat melawan Burnley, Kamis (05/03) kemarin. Namun, eks pemain Sunderland itu mengatakan, dirinya tak terlalu peduli dengan catatan apik tersebut.
"Mancapai laga ke-200 artinya saya menjadi sedikit lebih tua, dan hal itu tak menyenangkan. Namun untuk soal rekor sebagai Kapten, hal itu tak membuat perbedaan bagi saya," tegasnya pada situs resmi klub.
"Saya hanya mencoba untuk melakukan apa yang selalu saya lakukan dan memberikan contoh kepada yang lainnya, entah saya kapten atau bukan, dan begitu pula para pemain lainnya. Performa dan meraih poin adalah hal yang paling penting. Saya akan mempersilahkan orang lain untuk melihat statistiknya saja," pungkasnya. [initial]
(lfc/dim)
Gelandang 24 tahun itu memang memberikan kontribusi sangat besar bagi The Reds. Sebab, Liverpool tak pernah kalah dalam 13 laga jika Henderson yang bertindak sebagai Kapten. Selain itu, ia juga bisa membawa timnya menang delapan kali dari sembilan laga.
Henderson juga mencatatkan penampilannya yang ke-200 bagi Liverpool saat melawan Burnley, Kamis (05/03) kemarin. Namun, eks pemain Sunderland itu mengatakan, dirinya tak terlalu peduli dengan catatan apik tersebut.
"Mancapai laga ke-200 artinya saya menjadi sedikit lebih tua, dan hal itu tak menyenangkan. Namun untuk soal rekor sebagai Kapten, hal itu tak membuat perbedaan bagi saya," tegasnya pada situs resmi klub.
"Saya hanya mencoba untuk melakukan apa yang selalu saya lakukan dan memberikan contoh kepada yang lainnya, entah saya kapten atau bukan, dan begitu pula para pemain lainnya. Performa dan meraih poin adalah hal yang paling penting. Saya akan mempersilahkan orang lain untuk melihat statistiknya saja," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Mignolet: Henderson Sosok Masif Bagi Liverpool
- Gebuk Burnley, Henderson Puji Kontribusi Sturridge
- Sniper Liverpool Lagi-lagi Makan Korban
- Lepas Natal, Liverpool Paling Susah Dihentikan
- Sturridge Siap Lahap Semua Laga Sisa
- Atasi Burnley, Rodgers Puji Performa Liverpool
- Rodgers Terkesan Dengan Perkembangan Henderson
- Henderson: Coutinho Luar Biasa
- Henderson Akui Golnya Kalah Indah Dari Coutinho
- Henderson: Liverpool Bisa Finish di Atas City
- Cetak Gol Indah, Henderson Terima Pujian Legenda Arsenal
- Tundukkan City, Henderson Klaim Liverpool Semakin Percaya Diri
- Henderson: Sebuah Kehormatan Jadi Kapten Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 22:52
-
Bolatainment 5 Maret 2015 22:25
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 22:20
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 16:57
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 15:43
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...