
Bola.net - - Martin Keown menjelaskan bahwa perpanjangan kontrak Zlatan Ibrahimovic di Manchester United adalah hal yang positif untuk Marcus Rashford, pemain yang dipandang bakal jadi solusi jangka panjang di Old Trafford.
Jose Mourinho dan sang striker belum lama ini mengungkap bahwa mantan kapten Swedia akan memperpanjang kontraknya satu tahun lagi di Old Trafford.
Ada banyak pihak yang lantas khawatir bahwa hal ini akan semakin mengurangi kans bermain untuk striker muda Inggris, namun Keown mengatakan bahwa hal ini justru akan membuka banyak opsi baru.
"Saya kira ini tidak akan buruk untuk Rashford. Saya bisa melihat tahun depan akan menjadi peralihan antara Ibrahimovic ke Rashfor dan saya bisa melihat mengapa Jose Mourinho ingin kedua pemain itu di tim," tutur Keown menurut Daily Mail.
"Ada berapa banyak pemain berusia 35 tahun yang sudah memainkan lebih banyak laga dari Ibrahimovic musim ini? Rashford adalah solusi jangka panjang, namun saya kira Ibra masih bisa memberikan sesuatu."
"Cara dia menjaga kondisinya, dia adalah panutan yang bagus untuk Rashford. Mungkin ada tekanan untuk menjadi seorang striker di Manchester United dan itu harus dibagi dengan pemain lainnya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 November 2016 23:20
-
Liga Inggris 24 November 2016 22:28
-
Liga Inggris 24 November 2016 21:40
Jenkinson Keluhkan Arsenal yang Selalu Tertinggal Lebih Dulu
-
Editorial 24 November 2016 12:43
-
Liga Inggris 24 November 2016 12:10
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...