
Bola.net - - Bermaksud menunjukkan simpati terhadap rekan seprofesi belum tentu dipandang positif bagi sebagian orang. Hal inilah yang terjadi kepada striker Chelsea, Michy Batshuayi.
Baru-baru ini lewat Twitter Batshuayi mengunggah foto dirinya memegang jersey Manchester United dengan nama punggung Zlatan Ibrahimovic.
Tak lupa Batshuayi juga menambahkan caption bertuliskan, "mendoakan Ibrahimovic semoga lekas diberikan kesembuhan dan mendapat pemulihan yang sempurna."
#NoMatterTheColor 🔵🔴 wishing @Ibra_official a speedy and perfect recovery. Knowing the guy, it should be a child's play 👊💪 #ZlatanFact pic.twitter.com/z4gbCFPrNy
— Michy Batshuayi (@mbatshuayi) April 23, 2017
Postingan ini jelas dimaksudkan Batshuayi untuk bersimpati terhadap Ibrahimovic yang baru saja divonis absen hingga Januari 2018 akibat cedera ligamen.
Menariknya, bagi sebagian fans Chelsea, postingan Batshuayi ini dianggap sebagai bentuk pengkhianatan terhadap klub yang ia bela saat ini beserta fans mereka. Batshuayi pun mendapat banjir bully di Twitter.
@mbatshuayi @Ibra_official delete this or leave Chelsea bro
— Joey (@AntonioContbae) April 23, 2017
@mbatshuayi @Ibra_official Hey Michy,.. You just took a step to far, no worries wishing a fellow pro a quick recovery, but you should've held a swedish jersy instead.
Advertisement
— :CHELSEA MAYOR: (@larrymikelcfc1) April 23, 2017
@mbatshuayi @Ibra_official He ain't dead Michy
— Gau (@ConteBeBothered) April 23, 2017
@mbatshuayi @Ibra_official Nah you gotta leave, lukaku coming back anyway
— SG (@KingOfKorriban) April 23, 2017
Bagaimana menurut Bolaneters?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 April 2017 19:50
-
Liga Inggris 25 April 2017 17:51
-
Liga Inggris 25 April 2017 16:30
-
Liga Inggris 25 April 2017 16:15
-
Liga Inggris 25 April 2017 15:45
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 08:33
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 08:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:28
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:25
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...