
Bola.net - - Manajer , Antonio Conte, memuji Bristol City usai tim Championship tersebut membuat kejutan dengan menyingkirkan Manchester United dan masuk semifinal Piala Liga.
Gol Korey Smith di waktu tambahan membuat The Robins menang 2-1 di Ashton Gate, sekaligus membuat sang juara bertahan tersingkir di perempat final.
Hasil itu membuat Bristol City masuk ke babak empat besar Piala Liga untuk pertama sejak musim 88/89, di mana mereka akan dinanti oleh Manchester City.
Conte, yang timnya sukses masuk semifinal dengan kemenangan 2-1 atas Bournemouth, mengatakan pada Sportsmole: "Ini adalah pencapaian yang luar biasa."
Antonio Conte
"Anda harus memberi perhatian khusus di tiap pertandingan. Kompetisi seperti ini biasanya memang sangat bagus dalam memberikan kejutan semacam ini."
"Saya baru tahu skor akhirnya di ruang ganti. Saya terkejut, namun di Inggris sangat sulit untuk mengalahkan setiap tim."
Chelsea sendiri akan menghadapi Arsenal di babak semifinal nanti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Desember 2017 23:08
Chelsea Butuh Belanja 150 Juta Pounds Agar Bisa Bersaing Jadi Juara EPL
-
Liga Inggris 20 Desember 2017 22:37
-
Liga Inggris 20 Desember 2017 21:45
-
Liga Inggris 20 Desember 2017 19:48
-
Liga Spanyol 20 Desember 2017 15:50
Madrid Rencanakan Ini untuk Bale di Clasico, MU dan Chelsea Girang
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...