
Bola.net - - Dimitar Berbatov percaya bahwa Jose Mourinho merupakan manajer yang hebat dan tepat untuk Manchester United.
Di musim perdananya, pria Portugal itu berhasil mempersembahkan gelar juara Piala Liga dan Liga Europa, yang sekaligus memastikan Setan Merah kembali bermain di Liga Champions musim ini.
Sementara di musim 17/18, Mou membawa United mencatat start bagus di Premier League dengan menang di tiga laga beruntun tanpa kemasukan gol sama sekali.
Dan Berbatov, yang pernah membela MU sejak datang dari Tottenham di 2008, mengatakan bahwa The Special One adalah sosok pelatih hebat yang tepat untuk menukangi United.
Dimitar Berbatov
"Pelatih mereka amat hebat, dan terakhir kali saya ada di sana untuk mengunjungi klub, kami berdiskusi tentang banyak hal dan itu bagus," tutur Berbatov menurut Goal International.
Akhir pekan ini United akan bermain melawan Stoke City di Britannia Stadium, sebelum akhirnya meladeni perlawanan Basel di laga perdana Liga Champions pekan depan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 6 September 2017 22:47
-
Liga Inggris 6 September 2017 21:04
-
Liga Inggris 6 September 2017 19:25
-
Liga Inggris 6 September 2017 19:00
-
Liga Inggris 6 September 2017 16:30
Mourinho Sebut MU 'Pintar' Gaet Lukaku dan Matic Relatif Murah
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...